Kategori

Koordinasi Dengan Sekda Kota Padang Panjang Tentang Pelaksanaan Karantina
12 Juni 2020 08:13:25 WIB 569 BERITA Admin Nakertrans

Hasil Koordinasi dengan Sekda Kota Padang Panjang tentang Pelaksanaan Karantina di Asrama BLK Padang Panjang Hari Kamis Tanggal 11 Juni 2020 sbb :
1. Pemko Padang Panjang tidak melanjutkan pemakaian asrama BLK Padang Panjang sebagai tempat karantina warga Kota Padang Panjang karena anggaran untuk penanganan Covid-19 di BPBD tidak ada lagi.
2. Pemko Padang Panjang mengucapkan terima kasih atas bantuan dan kerjasama Pemerintah Provinsi Sumatera Barat dalam pelaksanaan karantina untuk warga Padang Panjang.
3. Hari Sabtu Tanggal 12 Juni 2020, asrama BLK Padang Panjang tidak lagi menerima pasien untuk karantina.